Selasa, 13 September 2016

PROSES PUBLIC RELATIONS


  1. Definisi Permasalahan; (analisis situasi)
  2. Perencanaan dan Program; (strategi)
  3. Aksi dan Komunikasi; (implementasi)
  4. Evaluasi Program; (evaluasi)

MENDEFINISIKAN PERMASALAHAN
  • Praktisi PR harus dapat mengenal sintom dan penyebab
  • Praktisi PR perlu melibatkan diri dalam penelitian
MERENCANAKAN DAN PROGRAM
  • Praktisi PR sudah menemukan penyebab
  • Dirumuskan dalam bentuk rencana
AKSI DAN KOMUNIKASI
  • Harus dikaitkan dengan goal yang spesifik
EVALUASI PROGRAM
  • Pengukuran atas hasilnya

Mengidentifikasi Pengumpulan Fakta
Pengumpulan Fakta
  • riset (desain: pengumpulan data primer, pengolahan data)
  • data-data sekunder
  • content analysis
  • clipping service
  • survei. praktisi PR melakukaan kunjungan
  • konsultasi. jasa konsultan. second opinion. obyektif
  • pengumpulan fakta dari para pemimpin opini
  • buka telinga. membentukan acara-acara khusus yang memberi kesempatan kepada pihak tertentu untuk memberi masukan
Penelitian
Dibutuhkan untuk mendapatkan fakta

Penelitian Informal
  • Praktisi PR harus mengumpulkan fakta sebanyak-banyaknya
  • Digunakan untuk mengetahui masalah-masalah
  • Data lapangan. Data primer
Teknik Riset Informal
  • Menyimpan dokumen/database
  • Kontrak utama
  • Komite khusus. kelompok penasihat
  • Kelompok fokus
  • Pemantauan informal
  • Internet, perpustakaan, dan sumber database
Penelitian Sekunder
  • Data yang telah dikumpulkan dan diolah oleh pihak ketiga
  • Data-data yang dipublikasikan dan perpustakaan
  • Praktisi PR harus membiasakan diri melakukan skimming atas berita-berita
Penelitian Formal
  • Biasanya menggunakan jasa riset dan perusaan konsultan lain
  • Wawancara mendalam. FGD atau penelitian
  • Alasannya: Memerlukan keahlian profeksional, memerlukan obyektifikitas, menyita banyak waktu
Riset Eksperimental
-Eksperimental laboratorium
-Eksperimental lapangan

Tidak ada komentar :

Posting Komentar